Monday, December 5, 2016

PT.Equityworld Futures | Saham Jepang Turun 0.7% Pada Sesi Break

Equityworld Futures - Saham Jepang turun ditengah kegagalan referendum reformasi konstitusi di Italia memicu sentimen destabilisasi negara Eropa dan wilayah yang lebih luas.

Indeks Topix turun 0,7% ke level 1,467.12 pada sesi istirahat perdagangan, siap untuk penurunan terbesar dalam hampir sebulan. Perdana Menteri Italia Matteo Renzi, yang telah berusaha keras untuk reformasi, ia mengatakan akan mengundurkan diri setelah penentang proposal memenangkan referendum hari Minggu sebesar 60% menjadi 40%. Berita ini muncul setelah saham Jepang naik ke tertinggi sejak Januari pekan lalu, didorong oleh ekspektasi untuk kenaikan pertumbuhan ekonomi AS.(yds)

Sumber: Bloomberg

PT.Equityworld

0 comments:

Post a Comment